Membuat Baterai HP Lebih Tahan Lama

 1. Hindari mengisi baterai hingga 100%.

ketika daya sudah 99% sebaiknya langsung dicabut dari sumber tegangan agar pengisian daya berhenti. Jika susah dipraktekkan, cabut saat daya kisaran 90%. Baterai yang terisi 100%, bahkan sampai tidak berhenti dicas dapat merusak baterai.

2. Usahakan isi daya secara perlahan.

Jangan biarkan mengisi baterai saat daya benar-benar kosong. 0%. Ini juga dapat mempercepat rusaknya baterai. Selain itu, jangan gunakan smartphone saat pengisian baterai, apalagi sampai dipanjer buat nge-game hehe. Ini sangat merusak ges. Mungkin ibaratnya kamu makan sambil sprint, nggak lama kemudian sengkil kan?!! Waktu terbaik mengecas HP yaitu saat daya kisaran 20-40%.

3. Matikan Wifi, Bluetooth, dan lainnya.

Jika sudah tidak digunakan, fitur dan atau aplikasi sebaiknya dimatikan atau dikeluarkan (close). Hal ini akan berjalan dan memakan daya yang cukup besar. Mereka biasanya tetap berjalan dilatar belakang. Jangan biarkan windows aplikasi banyak yang aktif. Rajin-rajin close aplikasi. Sisakan aplikasi yang memang sangat penting saja.

4. Gunakan mode baterai pintar atau mode hemat.

5. Atur kecerahan atau mode gelap.




Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.